Dana Alokasi Khusus Fisik

peraturan.infoasn.id – Dana Alokasi Khusus Fisik

Dana Alokasi Khusus Fisik yang selanjutnya disingkat DAK Fisik adalah bagian dari TKD yang dialokasikan untuk mendukung pembangunan/pengadaan sarana dan prasarana layanan publik daerah dalam rangka mencapai prioritas nasional, mempercepat pembangunan daerah, mengurangi kesenjangan layanan publik, dan/atau mendorong pertumbuhan perekonomian daerah.

Referensi :
Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2023
Pengelolaan Transfer ke Daerah

Pengertian lainnya :

Selain pengertian Dana Alokasi Khusus Fisik, berikut beberapa pengertian lainnya yang bersumber dari Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2023:

Dana Alokasi Khusus Nonfisik
Dana Alokasi Khusus Nonfisik yang selanjutnya disingkat DAK Nonfisik adalah DAK yang dialokasikan untuk membantu operasionalisasi layanan publik daerah yang penggunaannya telah ditentukan oleh pemerintah pusat.

Bagikan:

Tinggalkan komentar