Peraturan Bupati Ngada Nomor 10 Tahun 2022

PERATURAN.INFOASN.ID – Peraturan Bupati Ngada Nomor 10 Tahun 2022 Tentang Tata Cara Pemungutan Pajak Air Tanah

ABSTRAK

Peraturan Bupati Ngada Nomor 10 Tahun 2022 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa dalam rangka tertib pelaksanaan pemungutan Pajak Air Tanah untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD), perlu diatur secara teknis ketentuan mengenai Tata Cara Pemungutan Pajak Air Tanah;
  2. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Peraturan Bupati Ngada tentang Tata Cara Pemungutan Pajak Air Tanah;

Dasar hukum Peraturan Bupati Ngada Nomor 10 Tahun 2022 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah-daerah Tingkat II Dalam Wilayah Daerah-daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur;
  2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja;
  3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja;
  4. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2021 tentang Pajak dan Retribusi Daerah Dalam Rangka Mendukung Kemudahan Berusaha dan Layanan Daerah;
  5. Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Nomor 20 Tahun 2017 ten tang Pedoman Penetapan Nilai Perolehan Air Tanah;
  6. Peraturan Daerah Kabupaten Ngada Nomor 10 Tahun 2011 tentang Pajak Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Daerah Kabupaten Ngada Nomor 3 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Ngada Nomor 10 Tahun 2011 tentang Pajak Daerah;
  7. Peraturan Bupati Ngada Nomor 13 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pemeriksaan Pajak Daerah

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kabupaten Ngada

Nomor
10

Tahun
2022

Tentang
Tata Cara Pemungutan Pajak Air Tanah

Ditetapkan Tanggal
03 Januari 2022

Diundangkan Tanggal
03 Januari 2022

Berlaku Tanggal
03 Januari 2022

Sumber

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Bupati Ngada Nomor 10 Tahun 2022 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@infoasn.id, terima kasih.

Tinggalkan komentar